Sekarang Kepala Satuan Pendidikan dapat mempelajari materi Perencanaan Berbasis Data (PBD) dengan lebih mudah, melalui Pelatihan Mandiri di Platform Ruang GTK dengan cara:

1. Buka laman https://guru.kemdikbud.go.id/ atau dengan mengunduh aplikasi Ruang GTK di Google Play Store, lalu pilih menu Pelatihan Mandiri 

2. Lanjutkan dengan login menggunakan Akun dengan domain belajar.id 

3. Pilih menu Topik dan dilanjutkan dengan memilih Perencanaan untuk Perbaikan Satuan Pendidikan

pbd 3.png

 

4. Setelah itu dapat dilanjutkan dengan mempelajari modul-modul yang sudah disediakan 

Picture3.png

 

Setelah selesai mempelajari Topik 1, Anda dapat melanjutkan dengan mempelajari Topik 2 yakni, Rapor Pendidikan sebagai Sumber Data Perencanaan 

 

Dan Topik 3 yakni, Implementasi Perencanaan untuk Pendidikan Berkualitas

 

Selain untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah (Dasmen), menu Pelatihan Mandiri di Platform Ruang GTK juga menyediakan materi pelatihan mandiri untuk Satuan PAUD melalui Topik berikut:

1. Rapor Pendidikan sebagai Sumber Data Perencanaan PAUD

 

2. Implementasi Perencanaan untuk Pendidikan Berkualitas PAUD

 

Kini, Anda juga dapat mempelajari Perencanaan Berbasis Data secara mandiri melalui Pelatihan Mandiri di platform Merdeka Mengajar di sini

 

Sebelumnya
Selanjutnya
11797233221785

Komentar

10 comments

  • KASIADI, S.Ag., M.Pd.

    PMM Ini 3L Lingkup Literasi Lintas ruang yang belum kita ketahui, pikirkan dan bayangkan sebelumnya, namun telah telah ada dihadapan kita, tapi anehnya kita belum sempat 3M Melirik,Menikmati dan Mengisinya dengan praktik baik yang seudah ada di sekolah kita.

    0
  • kuni

    Dear Bapak/Ibu KASIADI, S.Ag., M.Pd.

    Terima kasih atas feedback positif dan cerita pengalaman yang diberikan. Guna meningkatkan kualitas artikel yang kami sajikan, mohon bantuannya untuk memberikan vote Sangat Membantu atau Tidak Membantu dengan klik tombol yang ada di bagian bawah artikel ini.

    Salam Hangat,
    Tim Pusat Bantuan Rapor Pendidikan

    0
  • I Gede Setya Mahendrawan

    Benar-benar Sangat Membantu

    0
  • kuni

    Dear Bapak/Ibu I Gede Setya Mahendrawan

    Terima kasih atas feedback positif yang diberikan. Guna meningkatkan kualitas artikel yang kami sajikan, mohon bantuannya untuk memberikan vote Sangat Membantu atau Tidak Membantu dengan klik tombol yang ada di bagian bawah artikel ini.

    Salam Hangat,
    Tim Pusat Bantuan Rapor Pendidikan

    0
  • kuni

    Dear Bapak/Ibu Enysuryaningsih

    Terima kasih atas feedback positif yang diberikan. Guna meningkatkan kualitas artikel yang kami sajikan, mohon bantuannya untuk memberikan vote Sangat Membantu atau Tidak Membantu dengan klik tombol yang ada di bagian bawah artikel ini.

    Salam Hangat,
    Tim Pusat Bantuan Rapor Pendidikan

    0
  • agus Hikmat

    Sangat membantu untuk perbaikan dan peningkatan mutu sekolah

    0
  • Asri Rahmawati

    Sangat membantu dan menginspirasi

    0
  • entin suhartini

    sangat menginspirasi

    0
  • Ayu Nurliana

    Sangat menginspirasi

    0
  • KASIADI, S.Ag., M.Pd.

    PMM semakin lama semakin lengkap fitur yang dibutuhkan oleh guru dan siswa. Terima kasih terus jaya PMM

     

    0

Please sign in to leave a comment.